Kunyit Asam Cegah Sakit Jantung dan Tambah Imunitas



Melangsingkan Tubuh
Manfaat kunyit asam untuk diet adalah dapat melangsingkan tubuh. Caranya adalah dengan mengurangi respon peradangan pada sel tubuh.

Mencegah Risiko Kanker
Manfaat kunyit asam untuk pria dan wanita yang terakhir adalah mencegah risiko kanker. Kurkumin yang terkandung dalam kunyit membantu cegah risiko kanker. Curcumin di dalam kunyit juga terdapat antioksidan dan anti peradangan sehingga dapat mengurangi risiko kerusakan akibat mutasi sel dan kanker.

Ramuan Kunyit Asam :

Bahan:
500 gram kunyit (cuci lalu bakar supaya tidak langu)
1/4 gula Jawa (sisir kasar)
3 sdm gula pasir
500 gram asam Jawa
2 liter air
1/2 sdt garam

Cara Membuat:
1. Bersihkan kunyit, lalu diparut kemudian tambahkan air dan saring ambil sarinya.
2. Rebus air perasan kunyit dengan menambahkan asam, gula dan garam sampai campuran benar-benar mendidih (sambil diaduk)
3. Setelah mendidih, angkat dan dinginkan lalu simpan dalam tempat tertutup (lebih baik botol kaca)
4. Sajikan kunyit asam

Sumber : Food.Detik.Com

SELAMAT DATANG

Translate

ARTIKEL POPULER

Artikel Bermanfaat Bagi Kehidupan

POSTINGAN TERBARU

Analisa GOLD 26 Nopember 2021

mari kita simak XAUUSD dalam 1 Jam untuk menentukan Level harga Support dan Resistance intraday berikut: Resistance2 (R2) : 1812...

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

Label Clouds